Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Masuk Facebook Jika Lupa Password

Sudah kodratnya manusia yang terkadang lupa,termasuk jika lupa password facebook ataupun akun sosial media yang lain,

Itu wajar koq,namanya juga manusia,saya sendiri juga sering seperti itu,itulah mengapa di setiap sosmed tersedia menu lupa password atau kata sandi

Yang sudah di persediakan untuk mengatasi sifat manusia yang tidak bisa kita hindari ini,

Kembali ke topik awal,Bagaimana cara masuk facebook jika lupa password ??

Gampang koq sob !!

Ikuti aja langkah-langkah di bawah ini

Cara Buka Facebook Lupa Password ?


cara masuk facebook jika lupa password


Gambar di atas merupakan gambar jika kita login ke website facebook,jika sahabat perhatikan,pada kolom kata sandi,ada tulisan "Lupa Kata Sandi"

Maka form itulah yang bisa kita gunakan untuk mendapatkan atau merubah kata sandi yang kita lupakan



Sahabat tinggal klik saja tulisan "Lupa Kata Sandi" tersebut dan ikuti langkah selanjutnya seperti gambar di bawah ini


Kita memasuki langkah yang kedua,di mana kita tingal masukan saja salah satu yang di minta oleh pihak facebook, yaitu email,telepon,nama pengguna,atau nama lengkap.

Di sini saya beri contoh reset password yang lupa dengan menggunakan email,sahabat masukkan saja alamat email yang sahabat gunakan untuk daftar facebook dulu kemudian klik " Cari "

Dan ikuti langkah selanjutnya seperti gambar di bawah ini




Perhatikan gambar untuk langkah ker tiga,sahabat bisa pilih salah satu untuk mengganti pasword kita yang lupa

Pilih salah satu dengan menekan lingkaran yang kecil di depannya kemudian klik "lanjutkan"



cara yang paling cepat,sahabat bisa pilih yang ke tiga yaitu"kirimi saya sms berisi kode untuk mengatur ulang sandi"

Dengan catatan sahabat sudah mengisi no phone sahabat di akun facebook pada saat daftar dulunya.

GImana? gampang kan


Demikian tentang cara masuk facebook jika lupa password,semoga bisa membantu