Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Mendapat Uang Dari Internet Bagi Pemula

Cara Mendapat Uang Dari Internet selalu menjadi topik yang hangat untuk di bicarakan,seiring semakin pesatnya pengguna internet di seluruh dunia,termasuk Indonesia.

namun cari uang di internet tidak semudah yang banyak di promosikan para internet marketer yang hanya ingin keuntungan semata.di perlukan proses dan kemauan yang kuat untuk belajar dan terus belajar sebelum akhirnya bisa menghasilkan uang dari internet.

Apapun profesi kita saat ini,baik pelajar,mahasiswa,pegawai,guru,semua bisa mendapatkan uang dari internet dengan kemauan dan belajar yang terarah.

berikut akan saya coba berbagi tentang langkah-langkahnya berdasarkan pengalaman saya pribadi.
Langkah-Langkah Untuk Mendapatkan Uang Dari Internet Gratis

1.) Memahami Sistem Internet Marketing
Yang pertama harus kita lakukan untuk mendapat uang dari internet adalah memahami alur internet marketing.

dengan sistem apa kita bisa menghasilkan uang,karena sebenarnya banyak sekali cara yang bisa kita gunakan untuk mendapat uang dari bisnis internet,agar nantinya kita tidak mudah terperdaya atas iming-iming yang hanya menjanjikan keuntungan besat tapi kenyataanya Nol besar.

karena tidak sedikit yang enggan untuk memulai bisnis di internet karena trauma atau banyaknya penipuan yang terjadi di internet,maka pemahaman terhadap internet marketing sangatlah di perlukan.




berikut beberapa cara untuk mendapat uang dari internet bagi pemula:


#Menjual Produk Sendiri

Mendapat uang dari internet bukan berarti harus selalu mengikuti program yang ada di internet,anda juga bisa memanfaatkan internet sebagai sarana untuk menjual produk anda sendiri.

Contohnya: Semisal di lingkungan anda ada sebuah produk yang hanya ada di daerah anda,itu merupakan suatu peluang besar untuk anda memasarkan dan mempromosikan lewat internet sperti,facebook,twitter,Instagram,youtube,Blog dan Google+,yang memiliki jangkauan luas.


Anda tidak perlu mengeluarkan modal terlebih dahulu,anda bisa fokus untuk mempromosikan,jika ada orang yang memesan entar baru anda pasarkan dan beli produk tersebut.

#Mengikuti Program Afliasi


Selain menjual produk sendiri,anda juga bisa mendapat uang dari bisnis afliasi,yaitu program dari suatu perusahaan yang membuka kesempatan kepada masyarakat untuk ikut memasarkan produk atau jasa mereka tanpa harus membeli barang mereka terlebih dahulu.

ada banyak sekali bisnis afliasi di internet baik berupa jasa ataupun produk di antarnya:

1.Afliasitravel: 
http://www.pegipegi.com/,http://www.tiket.com/partner,http://www.booking.com/content/affiliates.id.html


2.Afliasi toko online: http://www.lazada.co.id/lazada-affiliate-program/,http://www.zalora.co.id/partner/


3.afliasi toko buku :http://gramediaonline.com/pages.cfm?ID=19,http://tokobukuanak.com/program-afiliasi-toko-buku-anak/
Dan masih banyak lagi,saya hanya memberikan contoh beberapa di antaranya.


2). Membuat Blog atau website


Langkah yang kedua sebagi Cara mendapat Uand Dari Internet adalah membuat blog atau website.

Jika anda serius untuk berkecimpung di bisnis internet,maka mulailah membuat blog atau website,dan untuk langkah awal saya sarankan untuk membuat blog,karena bisa kita buat secar gratis.


kenapa harus membuat blog/website??


Karena dengan mempunyai blog sendiri peluang kita untuk bisa dapat uang dari internet ebih besar,banyak program yang bisa kita ikuti dengan mempunyai Blog atau website sendiri,diantarnya yang paling banyak di gemari internet marketer seluruh dunia adalah Google edsense


3).Berani Mencoba


Yang ketiga adalah,berani mencoba ,ini adalah yang terpenting meurut saya,karena jika anda tidak berani mencoba dan memulai maka apapun peluang yang ada di sekitar kita tidak akan bisa manfaatkan.Karena tidak ada sesuatu keberhasilan tanpa proses kegagalan dan kerja keras


4).Belajar Dari Yang Sudah Berpengalaman


Yang ke empat adalah,belajar dari yang sudah bepengalaman,ini sangat penting untuk memotivasi diri dan mempermudah proses pembelajaran kita tentang internet marketing,kita bisa mendapatkan pengalaman para internet marketer dari buku,ebook ataupun dari browsing di internet.


5).Tidak Takut Gagal


Takut gagal merupakan musuh terbesar dalam diri kita,jika anda ingin menjadi pebisnis,maka buang jauh-jauh rasa itu,karena ketakutan hanya akan menghambat kita untuk melakukan kreativitas dan sesuatu yang baru,yang menyebabkan kita tidak berani keluar dari zona nyaman kita selama ini.

Akibatnya kita akan jauh tertinggal dari perkembangan dunia bisnis yang semakin hari semakin pesat.

Sekian yang dapat saya uraikan tentang Cara Mendapat Uang Dari Internet Bagi Pemula,ini hanya sebagai refernsi bukan ukuran pasti,semoga bisa bermanfaat